KEB

KEB

BPN

BPN

About Me

About Me
Diah is here! Mom of three boys.
Menampilkan postingan dari Juli, 2015

Kue Kolak Bintang Satu

Tumben-tumbenan saya nulis resep. Ahai, ada apa? Salah seorang guru saya di dunia blogging, Pakde Abdul Cholik, akan berulang tahun! Beliau menggelar sebuah mini giveaway yang unik dan menggelitik. …

Belajar Mengaji Dari Masa Ke Masa

Anak sudah mulai masuk sekolah itu berarti emak bapaknya juga ikut belajar. Untuk persiapan kalau ditanya-tanya anak seputar tugas dari guru mereka deh. Termasuk belajar mengaji. Saya belajar lagi …

Pilih Sendiri Sekolahmu

Sebentar lagi masuk sekolah. Tahun ajaran baru dimulai. Anak sulung saya masuk SD tahun ini. Pilihannya ke SDIT. Saya senang saja anak saya milih SDIT. Selain karena dekaaat banget sama rumah, juga …

Makan Malam Hore-Hore

Wah, sudah lewat lebaran, ya? Apa kabar semua? Sudah dua belas hari blog ini 'bebas' dari tulisan baru. Maafkan saya, lebaran kali ini banyaaak sekali acaranya. Sampai-sampai sms dari teman a…

Joglo Manis Ponorogo

Sore tadi (12/7) saya sekeluarga ngabuburit ke Ponorogo. Niatnya cari baju buat bapaknya anak-anak. Baru setengah perburuan si kecil sudah merengek. Mintanya sih istirahat, tapi sebetulnya dia lapar.…

Don't Do Iftar Together

Don't do iftar together! Don't, if you just want to show off. Iftar means to end daily Ramadhan fasting at sunset, as soon as possible after hearing call for prayer. Iftar together means some…

Blogger Dewasa

Kemarin lalu saya membaca sebuah artikel di blog yang cukup panas topiknya, yaitu tentang pendapat seorang tokoh terkenal di negeri ini yang menuai kontroversi. Pada tulisan itu sang blogger menyetuj…

Mendoakan Keburukan Bagi Diri Sendiri

Bulan lalu ada kabar tak mengenakkan di tempat suami saya bekerja: ada karyawan lapangan yang menggelapkan uang perusahaan plus menggadaikan kendaraa…

Cara Mengatasi Writer's Block A La Blogger Rumahan

Tulisan ini terinspirasi dari pengalaman saya sendiri terkurung dalam sebuah pasungan ide a lias writer's block . Sungguh sebuah kondisi yang mem…